Kamis, 21 Agustus 2014

Lamongan

Kesenian Tradisional

Tari Tradisional Boranan
LamonganTari tradisional Boranan adalah tari yang terinspirasi oleh aktivitas penjual nasi Boranan yang ada di Lamongan dan sudah siap dengan dagangannya dari pagi sampai subuh.
Gerakan tari Boranan cukup sederhana namun bermakna, dengan sentuhan tradisional. Setiap gerakan menunjukkan aktivitas penjual Boranan, dari menyiapkan makana sampai menyerahkannya kepada pelanggan. Penari Boranan selalu datang dari Lamongan, dengan memakai kain batik tradisional Lamongan, dengan warna khas biru dan hitam dan terdapat garis-garis merah pada pinggang.
Tari Tradisional Caping Ngancak
LamonganTari Caping Ngancak adalah salah satu tarian tradisional Kabupaten Lamongan. Tarian ini menggambarkan tentang petani yang beraktifitas di sawah mereka, dari mulai menanam padi sampai mereka mendapatkan panen. Layaknya petani, para penari juga mengenakan 'Caping' atau topi khusus yang biasa dikenakan petani saat pergi ke sawah.


Sumber: Click

Kuliner Khas Lamongan[sunting | sunting sumber]

Masakan

Kabupaten Lamongan mempunyai bermacam-macam masakan khas Lamongan, diantaranya:

Minuman

Kabupaten Lamongan mempunyai bermacam-macam minuman khas Lamongan, diantaranya:
  • Es Dawet Ental

Oleh-oleh

Kabupaten Lamongan mempunyai bermacam-macam oleh-oleh khas Lamongan, diantaranya:
Sumber : Click

Tidak ada komentar:

Posting Komentar